Mencegah Stroke di Usia Muda

 Stroke bukan lagi jadi masalah yang dialami usia kakek dan nenek. Saat ini, semakin banyak orang di usia muda yang berpotensi mengalami stroke. Sayangnya, banyak orang usia muda yang mengabaikan gejala stroke, karena mereka pikir dirinya terlalu muda atau terlalu sehat untuk terkena stroke.  Dengan mengetahui gejala, maka stroke bisa segera dicegah di kemudian hari. Pencegahan bertujuan untuk mengurangi risiko stroke. Pencegahan […]
Read More